Audiensi Pimpinan Mahkamah Agung dengan Solidaritas Hakim Indonesia (SHI) dan Silaturrahmi Juru Bicara Pengadilan Seluruh Indonesia
Sukadana, Senin 7 Oktober 2024, Wakil Ketua Mohammad Ilhammuna, S.H.I bersama para Hakim PA Sukadana mengikuti acara Aundiensi Pimpinan Mahkamah Agung dengan SHI dan Silaturrahmi Juru Bicara Pengadilan Seluruh Indonesia secara daring yang mana Solidaritas Hakim Indonesia dilakukan secara langsung di Gedung Mahkamah Agung.